Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2016

Artikel Kegelisahan

PENGERTIAN KEGELISAHAN Kegelisahan berasal dari kata gelisah yang berarti tidak tenteram hatinya, selalu merasa khawatir,  tidak tenang, tidak sabar, cemas. Sehingga kegelisahan merupakan  hal  yang menggambarkan seseorang tidak tentram hati maupun perbuatannya, merasa kawatir, tidak tenang dalam tingkah lakunya, tidak sabar ataupun dalam kecemasan. Salah satu dampak dari perasaan gelisah yang bisa kita ketahui adalah, dalam menjalani kehidupan atau aktivitas, kita tidak bisa merasa rileks, nyaman dan merasa selalu tergganggu. Coba bayangkan, ketika kita sedang bekerja dengan fokus dan membutuhkan konsentrasi yang penuh, tiba-tiba kita merasa gelisah tanpa sebab, pastinya kerjaan kita akan semakin kacau dan terasa sangat sulit. Atau, ketika kita sedang bermain dengan anak dan keluarga kita, tiba-tiba perasaan gelisah itu muncul, tentunya kita tidak bisa merasakan kebahagiaan seutuhnya saat bersama keluarga kita. Kegelisahan sendiri merupakan perasaan alamiah yang terjadi

Bentuk Tanggung Jawab Kita Dalam Kehidupan Sehari-hari

TANGGUNG JAWAB TERHADAP DIRI SENDIRI  ·          Belajar Sebagai mahasiswa yang berpendidikan , belajar merupakan kewajiban setiap orang . Belajar menjadi tanggung jawab diri sendir. Saat ujian tiba hanya niat kita saja yang mampu membawa kita untuk belajar, saat kita tidak belajar waktu ujian , kita akan mendapatkan hasil yang tidak memuaskan . dan itu merupakan tanggung jawab kita, mengapa kita tidak belajar. Maka dari itu belajar merupakan tanggung jawab masing- masing individu. ·          Kesehatan Jika kita tidak bertanggung jawab akan kesehatan kita, maka itu akan menghambat aktifitas kita sehari-hari . siapa lagi yang mampu menjaga kekebalan tubuh kita kalo bukan kita sendiri yang menjagannya . dokter hanya mampu menyembuhkan, tetapi diri kita lah yang harus berusaha. ·          Kebiasaan Buruk Setiap individu pasti memiliki kebiasaan buruk dalam hal apapun. sebenarnnya jika kita menyadari kebiasaan buruk yang kita lakukan ternyata salah, kita dapat meruba